Page 18 - E-MODUL D.A
P. 18

18



               PETA KONSEP

               Seni Budaya dan Prakarya


                                                    Tangga Nada







                                Tangga nada                                 Tangga nada

                                    mayor                                       minor



                                      Pengertian                                   Pengertian
                                     tangga nada                                  tangga nada
                                         mayor                                        minor





                                    Ciri-ciri tangga                             Ciri-ciri tangga
                                      nada mayor                                   nada minor








              Tangga nada adalah susunan atau urutan dari nada-nada dasar suatu sistem

              nada yang disusun secara berjenjang untuk menciptakan melodi dan harmoni

              bermusik.  Nada-nada  pokok  tersebut  terdiri  dari  susunan  nada  yang

              dirangkai dengan 1 2 3 4 5 6 7 i ( Do Re Mi Fa Sol La Si Do (nada tinggi).
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23