Page 9 - KATALOG PAMERAN KRIYATIVE #4
        P. 9
     Wayan Okatama
                                                                            "Imajinasi"
                                                                 150 x 82 cm, Cat poster di atas
                                                                              Canvas.
                                                                               2023
                                                        Proses imajinasi dalam otak bisa terbentuk salah
                                                        satunya dari kejadian yang kita alami sehari-hari
                                                        di  dunia  nyata.  Otak  manusia  akan  menyimpan
                                                        ingatan dari hal yang pernah kita lakukan, tempat
                                                        yang  kita  kunjungi,  maupun  buku  yang  pernah
                                                        dibaca sebelumnya.





