Page 29 - Fix_PDF FLip Profesional_ save 3_FLipbook Organ Pencernaan Manusia Berbasis 3D Objek
P. 29

Bagian-Bagian Lambung

                                        serta Fungsinya








                                                          bagian lambung yang terhubung
                                                           dengan usus halus, di dalamnya
                      Pilorus
                                                          terdapat katup untuk mencegah

                                                         makanan di usus halus kembali ke
                                                                          lambung








                        Dinding  lambung  terdiri  dari  otot  yang  tersusun  melingkar,

                        memanjang  dan  menyerong  yang  menyebabkan  lambung
                        berkontraksi  sehingga  makanan  teraduk  dengan  baik  dan

                        bercampur  dengan  getah  lambung  dan  membuat  makanan

                        berbentuk seperti bubur.




                        Getah  lambung  mengandung  air  lendir  (musin),  asam  lambung,
                        enzim renin dan enzim pepsinogen
                            Asam  lambung  :  berfungsi  membunuh  kuman  dan  bakteri

                            serta mengaktifkan pepsinogen menjadi pepsin
                            Pepsin : mencegah protein menjadi pepton
                            Enzim  renin  :  berfungsi  menggumpalkan  protein  susu  yang

                            terdapat dalam asi









                                           Fungsi utama dari lambung adalah :
                                            1.   Menampung makanan kurang lebih 2-5 jam,
                                            2.  Memecah makanan
                                            3.  Mendorong makanan secara perlahan ke
                                              dalam usus halus





                                                           18
                                                           18
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34