Page 50 - MODUL KELAS XI SEJARAH 30 Juni 2022 A1
P. 50
3. Revolusi Bolsheviks tahun 1917, telah mengakhiri dinasti Romanov di Rusia, sekaligus
mengawali berdirinya pemerintahan baru yang bersifat radikal. Pemerintahan baru berusaha
untuk menyebarkan pahamnya ke seluruh dunia termasuk Indonesia. Salah satu buktinya
Indonesia mendapat pengaruh dari revolusi Bolsevik tersebut adalah .....
A. organisasi pergerakan yang berfaham nasionalis
B. organisasi pergerakan yang berhaluan komunis
C. munculnya gerakan Pan Islamisme di Indonesia
D. munculnya organisasi kepemudaan di Indonesia
E. adanya penyelenggaraan konggres pemuda I dan II
4. Marie Antoinette (1755-1793) merupakan permaisuri dari Louis XVI kaisar Perancis. Ia
dijuluki Madame Deficit (Ratu Defisit) karena gaya hidupnya yang mewah terkenal seantero
Perancis. Saat diberitahu bahwa warga Perancis tidak punya roti untuk dimakan ia
mengatakan ‘Qu’ils mangent de la brioche’ (biarkan mereka makan kue). Hal itu membuat
rakyat Perancis marah karena ….
A. Ratu tidak ingin membagikan kue miliknya
B. Ratu tidak ingin rakyat ikut campur urusan pesta kerajaan
2022 49