Page 58 - MODUL KELAS XI SEJARAH 30 Juni 2022 A1
P. 58
C. menindak para pemberontak dengan kejam
D. membentuk organisasi Komite internasional
E. menghasilkan Sun Yat Sen ke Pulau Formosa
29. Perhatikan keterangan berikut!
▪ Tokoh ini berhasil mempersatukan Cina bagian utara dan Cina bagian selatan.
▪ Tokoh ini mendapat dukungan penuh dari Partai Komunis Cina (Kung Chang Tang).
Keterangan di atas merujuk pada tokoh bernama ....
A. Sun Yat Sen
B. Kaisar Pu Yi
C. Mao Zedong
D. Yuan Shih Kai
E. Chiang Kai Shek
30. Setelah berhasil memimpin Cina, Chiang Kai Sek melakukan pembantaian terhadap
pendukung kelompok komunis. Tindakan ini dilakukan karena ....
A. Chiang Kai Sek khawatir kaum komunis akan menentangnya
B. rakyat Cina tidak menghendaki kepimpinan Chiang Kai Sek
C. kaum komunis berusaha menggulingkan kekuasaan Chiang kai Sek
D. Chiang Kai Sek memimpin Republik Cina secara diktator dan otoriter
E. kaum komunis dan nasionalis bersatu membentuk Republik Rakyat Cina
2022 57