Page 78 - MODUL KELAS XI SEJARAH 30 Juni 2022 A1
P. 78

D.  Memajukan kerja sama internasional tentang ilmu pengetahuan seperti penggunaan
                          tenaga atom / nuklir untuk maksud damai

                       E.  Menyelamatkan  bangunan-bangunan  kuno  yang  terancam  genangan  air  oleh
                          bendungan Aswan dan pemugaran Candi Borobudur di Yogyakarta



                   24. Manakah di bawah ini yang tidak termasuk pemikirian luhur yang terkandung dalam piagam
                      PBB!

                       A.  Tetap menjaga dan mendukung perdamaian di dunia
                       B.  Menghormati Hak asasi manusia sekaligus menjaga persaudaran antar bangsa

                       C.  Membangun  kerja  sama  antar  negara  dalam  bidang  ekonomi,  sosial,  budaya,  dan
                          lingkungan,

                       D.  Menjadi pelopor dan Ikut serta dalam mengambil tindakan yang mengancam negara
                          negara pendiri PBB

                       E.  Bekerjasama  membantu  dalam  hal  kemanusiaan  apabila  terjadi  kelaparan,  bencana
                          alam, dan konflik bersenjata.


                   25. Perhatikan peristiwa-peristiwa penting sekitar proklamasi kemerdekaan ;

                        1)  Proklamasi Kemerdekaan
                        2)  Pembentukan BPUPKI

                        3)  Peristiwa Rengasdengklok

                        4)  Amerika membom atom Hirosima
                        5)  Ir.  Sukarno,  Drs.  Moh.  Hatta  dan  Radjiman  Widiodingrat  di  panggil  ke  Dallat,

                            Vietnam

                      Secara  berurutan  peristiwa-peristiwa  sekitar  proklamasi  kemerdekaan  RI  dapat  disusun
                      sebagai berikut;


                       A.  2–3–4–5–1
                       B.  2–3–5–4–1

                       C.  3–2–4–5–1
                       D.  3–4–5–2–1

                       E.  4–2–5–3–1


                   26. Bung  Karno  dan  Bung  Hatta  sebagai  tokoh  pada  masa  perjuangan  hingga  masa
                      kemerdekaan menjadi panutan bagi para pejuang kemerdekaan yang lain. Beberapa peran

                      mereka di antaranya adalah menyusun konsep teks proklamasi di rumah Laksamana Tadashi



                                                                                                    2022     77
   73   74   75   76   77   78   79   80   81   82   83