Page 69 - MODUL KELAS XI SEJARAH 30 Juni 2022 A1
P. 69

AKAR NASIONALISME
































                   1.  Sebelum abad ke – 20 corak perjuangan bangsa Indonesia melawan kekuatan asing bersifat
                      konfrontatif  sehingga  sering  mengalami  kegagalan.  Oleh  karena  itu,  di  era  pergerakan
                      nasional telah menggunakan paradigma baru dalam berjuang melawan kekuatan asing. Salah

                      satu contohnya adalah ….

                       A.  berjuang secara diplomatis melalui organisasi modern
                       B.  mengkonsentrasikan perlawanan pada daerah tertentu

                       C.  mengandalkan kekuatan bersatunya kalangan buruh
                       D.  berjuang dengan menggunakan kekuatan supra natural

                       E.  menggantungkan perlawanan pada satu pimpinan






























                                                                                                    2022     68
   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74