Page 27 - MODUL AJAR MATEMATIKA KURIKULUM MERDEKA SMP DAN SMA
P. 27

dipresentasikan  dan  memberikan  kesempatan  bagi
                                                siswa lain untuk bertanya


                                                Langkah 5: Generalization (Menarik Kesimpulan)


                                                  Siswa  bersama  guru  menyimpulkan  pembelajaran
                                                  yang telah didapat hari ini yaitu tentang pengertian

                                                  himpunan,      anggota      himpunan,      dan     cara

                                                  menyatakan himpunan.
                                                  Guru    memberikan      asesmen      individu    untuk

                                                  mengetahui  kemampuan  setiap  siswa  terhadap
                                                  materi pembelajaran hari ini


                 Kegiatan Penutup (10             Dengan menggunakan metode tanya jawab, siswa
                 menit)                           bersama guru menyebutkan kembali intisari materi

                                                  pembelajaran hari ini

                                                  Guru  menginformasikan  kegiatan  pada  pertemuan

                                                  berikutnya

                                                  Guru  menutup  pembelajaran  dengan  memberi
                                                  apresiasi  atau  motivasi,  kemudian  mengucapkan

                                                  syukur  dan  berdoa  bersama  semoga  apa  yang
                                                  dipelajari hari ini dapat dipahami dengan baik.

                   J. ASESMEN



                Asesmen            diagnostik:  1. Apakah ada himpunan yang tidak memiliki
                Dilakukan        di       awal    anggota?

                pembelajaran           dengan  2. Apa yang dimaksud dengan gabungan dan irisan?
                mengajukan          beberapa  3. Bagaimana penggunaan gabungan dan irisan?

                pertanyaan  terkait  materi

                pembelajaran  yang  akan
                disampaikan.

                Asesmen              Formatif:  1. Tugas  /  kuis  tulis  dengan  pertanyaan  terkait

                Dilakukan        pemantauan       himpunan
                selama                 proses  2. Observasi  guru  terhadap  pemahaman  siswa

                pembelajaran                      melalui tugas / kuis yang diberikan (Terlampir)
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32