Page 3 - Modul Elektronik Tematik PjBL Kelas IV SD
P. 3

Puji  syukur  kehadirat  Allah  SWT  atas  segala  limpahan
                    rahmat  dan  karunia-Nya  sehingga  penulis  dapat

                    menyelesaikan  E-modul  Subtema  2  Hebatnya  Cita-Citaku
                     berbasis Project Based Learning dengan baik. Kemudian tak

                     lupa  ucapan  terimakasih  kepada  pihak-pihak  yang  turut

                     membantu penulis dalam menyelesaikan E-Modul Subtema

                     2 Hebatnya Cita-Citaku berbasis Project Based Learning. E-

                     Modul  ini  penulis  susun  untuk  guru  dan  siswa  yang
                     bermanfaat dalam proses pembelajaran di kelas IV SD/MI,

                     sehingga  tujuan  pembelajaran  yang  diharapkan  dapat

                     tercapai  dengan  baik.  Penulis  menyadari  bahwa
                    sesungguhnya  dalam  penulisan  E-Modul  Subtema  2
                    Hebatnya  Cita-Citaku  berbasis  Project  Based  Learning

                     masih ditemui berbagai kesalahan dan kekurangan dalam
                     hal penyusunan maupun isi konten. Oleh karena itu, penulis

                     mengharapkan  kritik  dan  saran  demi  perbaikan  dan

                     peningkatan  kualitas  E-Modul  Subtema  2  Hebatnya  Cita-

                     Citaku berbasis Project Based Learning yang akan datang.

                     Selamat membaca dan semoga bermanfaat.


                                                         Bandar Lampung, Januari 2023





                                                         Penulis
   1   2   3   4   5   6   7   8