Page 2 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 31 OKTOBER 2019
P. 2

Resume Kliping Berita Ketenagakerjaan

                                                  31 Oktober 2019


                                                      Berita Terbaru
                        80
                        70

                        60
                                                       Positif; 73
                        50
                        40
                                                                          Negatif; 41
                        30
                        20
                        10
                         0
                                          Positif                           Negatif


                                                  NEWSTREND

                                   BAKAL SERBU KEMENAKER, INI TUNTUTAN RIBUAN
                 Judul          :
                                   BURUH KSPI
                 Sentimen       :  Negatif



               Ringkasan


               Ribuan  buruh  dari  Jakarta,  Jawa  Barat,  dan  Banten,  yang  tergabung  dalam
               Konfederasi  Serikat  Pekerja  Indonesia  (KSPI),  akan menggelar aksi unjuk  rasa di
               kantor Kementerian Ketenagakerjaan Jakarta, Kamis (31/10).


               Presiden  KSPI,  Said  Iqbal  dalam  keterangan  tertulisnya,  Rabu  (30/10)  siang

               menjelaskan,  dalam  aksi,  KSPI  menuntut  agar  Peraturan  Pemerintah  Nomor  78
               Tahun  2015  tentang  Pengupahan  (PP  78/2015)  segera  direvisi.  Selain  mengenai
               upah, dalam aksinya buruh juga menolak Peraturan Presiden Nomor 75 tahun 2019

               terkait dengan kenaikan iuran BPJS Kesehatan.


               KSPI  menuntut  kenaikan  UMP/UMK  2020  berkisar  antara  10%  -  15%.  Kenaikan
               sebesar  ini,  kata  Iqbal,  didasarkan  pada  survei  pasar  mengenai  kebutuhan  hidup
               layak yang sudah ditingkatkan kualitas dan kuantitasnya.










                                                       Page 1 of 173.
   1   2   3   4   5   6   7