Page 24 - Resume Berita Ketenagakerjaan 22 Juni 2020
P. 24
19. Jun 21, 2020 - Corporate Positive
merdeka.com /Muhammad Genantan Saputra
PKS Minta Pemerintah Perhatikan Nasib Pekerja Migran
Terdampak Covid-19
URL :
http://klipingkemnaker.binokular.net/reportn/b2481d315ab0a6c
922311ae46182ab46f7167234d394d47c3fcf3776293ec85d
Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PKS Netty Prasetiyani Aher,
meminta pemerintah memikirkan nasib para pekerja migran yang
pulang sebagai imbas pandemi Covid-19. Sebab, mereka menjadi
tulang punggung untuk menafkahi keluarga. "Pemerintah harus
memiliki solusi untuk pekerja migran yang terpaksa pulang.
Sebagian besar dari mereka selama ini menjadi tulang punggung
keluarganya di kampung. Jika mereka tidak bekerja, maka pasti
berdampak pada ekonomi keluarganya," kata Netty dalam
Webinar, Sabtu, (20/6).
Archive Attachment Eclipping Word
20. Jun 21, 2020 - Corporate Negative
mediaindonesia.com /redaksi
Covid-19 Belum Tuntas, Tolak TKA Tiongkok Masuk
Indonesia

