Page 211 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 APRIL 2020
P. 211

5.  Setelah selesai mengisi data dengan benar dan lengkap, klik Selanjutnya
                   6.  Kemudian Anda akan diminta untuk melakukan dan menyelesaikan Tes
                       Kemampuan Dasar sebagai syarat yang harus terpenuhi
                   7.  Setelah selesai, klik Selesai


               Jika Anda telah selesai, maka Anda akan menerima notifikasi yang tertera di akun
               Kartu Pra Kerja Anda


               Cara Mengecek Status Pendaftaran

               Jika Anda telah selesai melakukan semua langkah yang ada, Anda disarankan agar
               tetap mengecek status pendaftaran yang telah dilakukan. Hal tersebut dilakukan
               untuk memastikan status dan data yang akan diproses lebih lanjut.

               Cara untuk memeriksa status pendaftaran Kartu Pra Kerja yang telah dibuat, Anda
               dapat melakukannya sendiri dengan mengunjungi situs www.prakerja.go.id .

               Caranya, lakukanlah login seperti pada langkah sebelumnya. Kemudian Anda dapat
               memilih untuk klik pada Cek Status Pendaftaran.

               Pada menu tersebut, Anda akan diarahkan untuk mengetahui status pendaftaran
               yang telah dilakukan sebelumnya. Lihat pada notifikasi tersebut, apakah
               pendaftaran yang Anda lakukan sudah dinyatakan berhasil ataukah membutuhkan
               proses pendaftaran lebih lanjut lagi.















































                                                      Page 210 of 274.
   206   207   208   209   210   211   212   213   214   215   216