Page 9 - Resume Berita Ketenagakerjaan 17 April 2020
P. 9

URL :


                 http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/20786261

                 Pemerintah Provinsi Jawa Timur telah melakukan rapid test

                 pada 249 orang Pekerja Migran Indonesia (PMI) dari Malaysia

                 yang tiba ke Jawa Timur, melalui bandara Juanda, Sidoarjo.

                 Dari  jumlah  itu  terinci  172  orang  PMI  dari  Kuala  Lumpur

                 Malaysia  dan  sebanyak  77  orang  PMI  dari  Kuala  Lumpur


                 Malaysia yang sebelumnya telah menjalani observasi selama

                 14 hari di Medan, Sumatera Utara.



                 Khofifah Indar Parawansa - Gubernur Jawa Timur

                 Ini menjadi perlakuan standar yang kita terapkan pada setiap PMI


                 yang pulang ke Jawa Timur. Kita ingin memberikan perlindungan

                 dan  rasa  aman  pada  masyarakat  terutama  masyarakat  yang

                 menjadi tujuan pulang para PMI ke kampung halaman,


                 Related News :

                 Media Indonesia, Apr 17, 2020: BERITA FOTO - PEKERJA MIGRAN

                 JALANI RAPID TEST


              6  Apr 16, 2020 - Positive - Corporate                                          Archive

                 kompas.com / Kontributor Cianjur, Firman Taufiqurrahman  Attachment

                 TKI ASAL CIANJUR DITEMUKAN TEWAS DI                                          Eclipping


                 PELATARAN PARKIR RUMAH SAKIT DI ARAB SAUDI                                   Word

                 URL :


                 http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/20784713

                 Seorang  TKI  atau  Pekerja  Migran  Indonesia  (PMI)  asal

                 Kabupaten Cianjur , Jawa Barat, dikabarkan meninggal dunia
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14