Page 9 - e-Resume Berita Ketenagakerjaan 11 Februari 2021
P. 9

dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Dadan Kusdiana mengatakan

                         kasus  yang  terjadi  di  pembangkit  listrik  tenaga  panas  bumi

                         (PLTP)  Sorik  Marapi  di  Kabupaten  Mandailing  Natal,  Sumatra


                         Utara,  terjadi  karena  kelalaian  dalam  aspek-aspek  yang

                         mendasar.

                                                             Archive Attachment Eclipping Word



                 7.      Feb 10, 2021 - Corporate  Positive


                         liputan6.com /Liputan6.com

                         29,12 Juta Penduduk Usia Kerja Terdampak Pandemi

                         Covid-19

                         URL:


                         http://klipingkemnaker.binokular.net/reportn/c30772855ff61fc8

                         c72df594df75f1b9e5ffc1c2a4cd351d3d1aefd36a78ca37

                         Menteri Ketenagakerjaan ( Menaker ) Ida Fauziyah mengatakan,

                         terdapat  29,12  juta  penduduk  Indonesia  usia  kerja  yang

                         terdampak  pandemi  Covid-19.  Adapun  jumlah  angkatan  kerja


                         Indonesia  sebanyak  138,22  juta  orang  dan  jumlah  penduduk

                         yang  bekerja  sebesar  128,45  juta  orang.  "Dampak  Covid-19

                         terhadap penduduk usia kerja mencapai 29,12 juta orang," ujar

                         Ida  dalam  keterangan  pers  secara  online,  Jakarta,  Rabu

                         (10/2/2021).

                         Related News :

                         antaranews.com, Feb 10, 2021: Dampak pandemi COVID-19


                         luar biasa, 29,12 juta pekerja terdampak

                         mediaindonesia.com, Feb 10, 2021: 29,12 Juta Penduduk Usia

                         Kerja Terdampak Pandemi
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14