Page 17 - Resume Berita Ketenagakerjaan 20 September 2019
P. 17

Ratusan lulusan SMK/SMA dan kejar paket C menyerbu 'Job

                     Matching' yang digelar di SMK Negeri 55 Jakarta,


                     PademanganTimur, Kamis (19/9). Kegiatan yang digelar

                     hanya 1 hari tersebut, diharapkan dapat menyerap kerja

                     para lulusan SMK dan setingkat tersebut.



                     Sekertaris Kota (Seko) Jakarta Utara, Desy Purba


                     mengatakan, Job Matching di SMK Negeri 55 Jakarta ini

                     merupakan kolaborasi antar industri usaha, pemerintah,

                     siswa dan.




                 20 Sep 20, 2019 - Negative - Corporate                                           Archive

                     Indopos / Pg13 / dka/c/jpg                                                   Attachment

                     PENERAPAN SISTEM BARU, PEGAWAI                                               Eclipping


                     OUTSOURCHING BELUM GAJIAN                                                    Word
                     URL :


                     http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/16304004

                     KABUPATEN BOGOR-perubahan Struktur Organisasi dan Tata

                     Kerja (SOTK) pada Sistem Informasi Manajemen

                     Perencanaan Penganggaran dan Pelaporan (Simral),

                     membuat puluhan pegawai non Aparatur Sipil Negara (ASN)

                     alias outsourcing di lingkungan Sekretariat Daerah (Setda)


                     Kabupaten Bogor belum mendapatkan gaji.



                     Salah satu pegawai Non ASN Setda yang namanya enggan
   12   13   14   15   16   17   18