Page 4 - e-Resume Berita Ketenagakerjaan 2 September 2019
P. 4

pihaknya kini tengah fokus untuk mengirim lebih banyak

                      tenaga profesional ke luar negeri.




                      "Kalau bicara mengenai TKI, yang sekarang disebut PMI ini

                      seakan-akan cerita duka, dengan adanya kasus-kasus yang

                      menimpa PMI. Padahal di luar negeri sana, banyak sekali

                      diaspora yang bekerja sebagai dokter, perawat, dan berbagai


                      pekerjaan profesional lainnya," paparnya, di Universitas

                      Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (29/8/2019).




                      Related News :

                      tribunnews.com, Aug 30, 2019: PEMERINTAH FOKUS PENEMPATAN

                      PMI PROFESIONAL


                  3  Aug 30, 2019 - Negative - Corporate                                            Archive

                      cnnindonesia.com / redaksi                                                    Attachment

                      REVISI UU KETENAGAKERJAAN, 50 PASAL DINILAI                                   Eclipping


                      'BAHAYAKAN' BURUH                                                             Word
                      URL :


                      http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/15920309

                      Sejumlah aksi kelompok buruh menentang wacana revisi

                      Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang

                      Ketenagakerjaan digelar di beberapa daerah sepanjang tiga

                      pekan terakhir. Kelompok buruh mensinyalir terdapat

                      perubahan sejumlah pasal yang justru merugikan buruh dan

                      pekerja.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9