Page 171 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 APRIL 2020
P. 171

Puan juga memastikan DPR tetap menjalankan tugas dan fungsinya dengan tetap
               menjaga protap kesehatan untuk mencegah penyebaran virus corona.


               "Jadi semua tugas yang ada di komisi dilakukan dengan protap waspada corona
               sesuai dengan tata tertib dan tata cara masing-masing. Dalam artian melakukan
               tugas-tugasnya secara virtual , kerja-kerja terkait penanganan covid-19 tetap
               dilaksanakan di komisi masing-masing."


               Menurut Puan, setiap hari komisi-komisi di DPR melakukan rapat-rapat kerja yang
               dipimpin minimal oleh 2 orang pimpinan komisi.


               "Mereka hadir secara fisik di komisi dalam melaksanakan rapat-rapat virtual dengan
               mitra kerjanya,"tegas politisi PDI Perjuangan ini..

































































                                                      Page 170 of 254.
   166   167   168   169   170   171   172   173   174   175   176