Page 9 - Resume Berita Ketenagakerjaan 15 Juni 2020
P. 9
KEPALA Dinas Tenaga Kerja. Transmigrasi, dan Energi DKI Jakarta
Andri Yansah mengakui ada keterbatasan sumber daya manusia
dalam mobilitas pekerja selama pembatasan sosial berskala besar
(PSBB) transisi. Hal itu bisa menjadi ancaman penularan Covid-19
di lingkungan perkantoran. "Pasukan kita ada 58 pengawas
ditambah staf lain. Jumlah perusahaan di DKI ada 77 ribu lebih.
Ada keterbatasan sumber daya manusia sehingga kami baru bisa
melakukan pengawasan hanya di tempat kerja. Namun,
mengawasi mobilitas orangnya itu. susah kita." kata Andri.
Related News :
Pos Kota, Jun 13, 2020: 5 Perusahaan Ditegur Langgar PSBB
Transisi
Archive Attachment Eclipping Word
10. Jun 12, 2020 - Corporate Positive
kompas.com /Dian Erika Nugraheny
Pemerintah Sepakati Sistem Kerja Bergilir bagi ASN
selama "New Normal"
URL:
http://klipingkemnaker.binokular.net/reportn/75ec5846a00f33828
dbc0f4cd31b50e2fb12551a6aeaba9100663690640b0658
Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
(Menpan RB) Tjahjo Kumolo akan menerbitkan surat edaran (SE)
yang mengizinkan aparatur sipil negara (ASN) bekerja
menggunakan sistem shift atau secara bergilir.
Related News :

