Page 12 - Resume Berita Ketenagakerjaan 31 Maret 2020
P. 12

11  Mar 30, 2020 - Positive - Corporate                                         Archive

                tirto.id / Dewi Adhitya S. Koesno                                           Attachment

                UPDATE CORONA RIAU: ODP CAPAI 10.678 USAI TKI  Eclipping

                PULANG DARI MALAYSIA                                                        Word

                URL :


                http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/20353241
                Update corona 30 Maret 2020: Jumlah ODP di Riau mencapai


                10.678 pada hari ini. Sebanyak 10.678 orang di Riau masuk

                status  Orang  Dalam  Pemantauan  (ODP)  pada  Senin

                (30/3/2020)  siang.  Melonjaknya  jumlah  tersebut  terkait

                banyaknya Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang pulang karena

                lockdown di Malaysia.




                Chairul Riski - Kepala Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik

                Riau

                Masih dua minggu lagi kedatangan TKI,


            12  Mar 30, 2020 - Positive - Corporate                                         Archive

                jateng.antaranews.com / Nur Istibsaroh                                      Attachment

                BPJAMSOSTEK SEMARANG MAJAPAHIT SERAHKAN                                     Eclipping


                SANTUNAN RP61 JUTA                                                          Word
                URL :


                http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/20354197

                BPJAMSOSTEK  Cabang  Semarang  Majapahit  menyerahkan

                santunan  Jaminan  Kematian  (JKM)  dan  Jaminan  Hari  Tua

                (JHT) sebesar Rp61 juta kepada Suyadi (97) selaku ahli waris

                dari  almarhumah  Rumini  (54)  karyawati  yang  meninggal

                karena sakit. Penyerahan santunan tersebut dilakukan Kepala
   7   8   9   10   11   12   13   14