Page 7 - Resume Berita Ketenagakerjaan 7 November 2019
P. 7
2019 meningkat menjadi 1,89 juta atau naik 1,27 persen
dibandingkan Agustus 2018," kata Kepala Badan Pusat Statistik
(BPS) Sulut Ateng Hartono di Manado, Rabu.
Related News :
jogja.antaranews.com, Nov 6, 2019: ANGKATAN KERJA SULUT NAIK
1,27 PERSEN
jatim.antaranews.com, Nov 6, 2019: TINGKAT PARTISIPASI
ANGKATAN KERJA JATIM MENINGKAT
4 Nov 6, 2019 - Positive - Corporate Archive
antaranews.com / Masuki M. Astro Attachment
BP-JAMSOSTEK SOSIALISASI PROGRAM DENGAN Eclipping
LOMBA FOTO JURNALISTIK 2019 Word
URL :
http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/17224518
BP-Jamsostek atau BPJS Ketenagakerjaan bekerja sama dengan
Pewarta Foto Indonesia (PFI) Jakarta menggelar Lomba Foto
Jurnalistik 2019 untuk memasyarakatkan program jaminan
sosial bagi tenaga kerja agar terlindung dari risiko kematian,
hari tua, kecelakaan kerja dan sejahtera di masa pensiun Siaran
pers yang diterima di Jakarta, Kamis menyatakan lomba
diperuntukkan bagi insan pewarta foto media massa di seluruh
Indonesia dan dimulai pada tanggal 5-21 November 2019.
"Untuk menyemarakkan HUT Ke-42 BP-Jamsostek, kami
bersama dengan PFI Jakarta menggelar Lomba Foto Jurnalistik

