Page 27 - Resume Berita Ketenagakerjaan 16 Desember 2019
P. 27
URL :
http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/17986878
BPJS Ketenagakerjaan kini telah berganti nama panggilan
dan penulisan menjadi BP Jamsostek. Pemakaian nama
panggilan baru ini dimaksudkan agar masyarakat tak
kebingungan membedakan antara BPJS Ketenagakerjaan
dan BPJS Kesehatan.
Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan Agus Susanto
mengungkapkan, pihaknya ingin membentuk image baru
kepada masyarakat mengenai keberadaan jaminan sosial
ketenagakerjaan.
Related News :
liputan6.com, Dec 15, 2019: PINTA YLKI USAI BPJS
KETENAGAKERJAAN BERGANTI PANGGILAN JADI BP
JAMSOSTEK
30 Dec 15, 2019 - Positive - Corporate Archive
rri.co.id / iman Attachment
MENTERI IDA: KARTU PRAKERJA PERLUAS Eclipping
KESEMPATAN KERJA PEKERJA MIGRAN Word
URL :
http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/17991572
Menteri Ketanagakerjaan Ida Fauziah optimistis Kartu
Prakerja akan memperluas kesempatan kerja Pekerja Migran
Indonesia (PMI) di luar negeri. Dengan Kartu Prakerja