Page 19 - Resume Berita Ketenagakerjaan 13 Mei 2020
P. 19
melakukan aksi turun ke jalan untuk menyuarakan hak-haknya
agar didengar masyarakat luas khususnya kepada para
pengusaha dan pemerintah. Namun pada 01 Mei 2020 ini.
semua masyarakat tak terkecuali para buruh diimbau untuk
tetap di rumah dan tidak melakukan aksi turun jalan. Hal ini
karena telah menyebarnya Corona Virus Disease 19 (Covid-19)
di Indonesia.
Untuk memutuskan rantai penyebaran Covid-19 di Indonesia
Pemerintah mengimbau agar seluruh masyarakat untuk tetap
di rumah jika tidak ada keperluan mendesak bahkan di
beberapa daerah pemerintah telah menetapkan Pembatasan
Sosial Berskala Besar (PSBB).
Selain itu, pemerintah juga melarang masyarakat untuk tidak
mengumpulkan orang dalam jumlah banyak (lebih dari 5
orang) karena dikhawatirkan dapat menambah angka korban
Covid-19 di Indonesia. Bagi pelanggar imbauan tersebut bisa
diancam pidana berupa pidana penjara dan/atau pidana
denda. Dengan demikian, aksi buruh yang biasanya dilakukan
dengan aksi turun ke jalan seperti di tahun-tahun sebelumnya
tidak bisa dilakukan di tahun 2020.
Related News :
Analisa Daily, May 12, 2020: POTRET PROTES BURUH

