Page 8 - e-Resume Berita Ketenagakerjaan 19 Januari 2021
P. 8

URL:

                         http://klipingkemnaker.binokular.net/reportn/ced40fddc6725eb

                         321614f1603fe59e1bc7187a4ec4049956b1f5d1e8c70b555


                         Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengatakan Rancangan

                         Peraturan  Pemerintah  (RPP)  tentang  Jaminan  Kehilangan

                         Pekerjaan  (JKP)  merupakan  salah  satu  amanah  setelah

                         diundangkan UU nomor 11 tahun 2020 tentang Cipta Kerja. Ida

                         mengatakan,  kepesertaan  program  JKP  berasal  dari  peserta

                         penerima upah dimana mereka harus mengikuti empat program

                         yakni Jaminan Hari Tua (JHT), Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK),


                         Jaminan Kematian (JKM) dan Jaminan Pensiun (JP).

                         Related News :

                         detik.com, Jan 18, 2021: KSPI Akan Gelar Aksi Lagi Saat

                         Putusan Judicial Review UU Cipta Kerja di MK

                         sindonews.com, Jan 18, 2021: Buruh Kembali Turun ke Jalan


                         Tolak Omnibus Law Cipta Kerja

                         tempo.co, Jan 18, 2021: KSPI Janji Akan Gelar Demonstrasi

                         Tiap Sidang Judicial Review UU Cipta Kerja

                         tempo.co, Jan 18, 2021: Gelar Demo, KSPI Harap MK Batalkan

                         UU Cipta Kerja

                         tempo.co, Jan 18, 2021: Demo UU Cipta Kerja di MK, KSPI

                         Sebut Peserta Aksi Lakukan Rapid Test Antigen


                         tempo.co, Jan 18, 2021: Gelar Demo UU Cipta Kerja di MK,

                         KSPI Pastikan Patuhi Protokol Kesehatan

                         liputan6.com, Jan 18, 2021: Pemerintah Minta Sidang

                         Pengujian UU Cipta Kerja di MK Ditunda
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13