Page 172 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 08 JULI 2019
P. 172

Title          KEMNAKER SIAPKAN PELATIHAN PERHOTELAN DAN KAPAL PESIAR DI BLK LOMBOK TIMUR
               Media Name     jpnn.com
               Pub. Date      05 Juli 2019
                              https://www.jpnn.com/news/kemnaker-siapkan-pelatihan-perhotelan-dan-ka pal-pesiar-
               Page/URL
                              di-blk-lombok-timur
               Media Type     Pers Online
               Sentiment      Positive
































               Kementerian Ketenagakerjaan melalui Ditjen Pembinaan Pelatihan dan Produktivitas
               menjalin kerja sama dengan PT Quantum Job untuk meningkatkan kompetensi

               Sumber Daya Manusia di bidang perhotelan dan kapal pesiar melalui pelatihan di
               Balai Latihan Kerja (BLK) Lombok Timur (Lotim), Nusa Tenggara Barat.

               Penandatanganan kerja sama tersebut dilakukan oleh Direktur Jenderal Pembinaan
               Pelatihan dan Produktivitas (Kemnaker) Bambang Satrio Lelono dengan Direktur PT
               Quantum Job Andre Hemawan di Jakarta, Jumat (5/7).

               "Kesepakatan bersama ini diharapkan mampu mengatasi permasalahanmismatch
               (ketidaksesuaian) antara keterampilan pekerja dengan kebutuhan industri, terutama
               di perhotelan dan kapal pesiar," kata Dirjen Bambang.

               Dirjen Bambang menambahkan selain meningkatan kompetensi SDM, peserta
               pelatihan bidang perhotelan dan kapal pesiar juga akan memperoleh sertifikasi oleh
               lembaga independen. Setelah lulus, peserta akan mendapat sertifikasi pelatihan,

               sertifikat magang dari tempat kerja dan sertifikat profesi yang berlaku di seluruh
               negara-negara ASEAN.

               "Melalui kerja sama ini, peserta pelatihan akan ditempatkan di perusahaan-




                                                      Page 171 of 186.
   167   168   169   170   171   172   173   174   175   176   177