Page 11 - e-Resume Berita Ketenagakerjaan 18 Oktober 2019
P. 11

6  Oct 17, 2019 - Negative - Corporate                                          Archive
                suaramerdeka.com / (Langgeng Widodo/CN26/SM                                  Attachment


                Network)                                                                     Eclipping

                SPN SOLO MINTA UU KETENAGAKERJAAN TIDAK                                      Word

                DIREVISI

                URL :


                http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/16841304

                Konfederasi Serikat Pekerja Nasional (SPN) Solo meminta

                pemerintah untuk tidak merevisi Undang-undang Nomer 13

                Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. Meski belum masuk

                ke Prolegnas, namun draft revisi undang-undang itu disinyalir

                akan merugikan para pekerja. "Jangan revisi undang-undang

                ketenagakerjaan," kata Ketua Konfederasi SPN Solo, M

                Sholihuddin kepada wartawan, Rabu (16/10).




                Beberapa hal yang bakal merugikan buruh, menurut dia,

                adalah soal pengupahan, masa pensiun, dan magang kerja.

                Berdasar undang-undang, upah buruh berdasar survai

                kebutuhan hidup layak (KHL). Sementara dalam draf revisi,


                upah hanya berdasar kesepakatan antara buruh dan majikan.

                "Ini jelas merugikan pekerja. Nantinya akan banyak

                pelanggaran, sebab tidak ada aturan yang jelas dalam

                penentuan upah," jelasnya.




                M Sholihuddin - Ketua Konfederasi SPN Solo

                Jangan revisi undang-undang ketenagakerjaan
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16