Page 7 - Resume Berita Ketenagakerjaan 6 Januari 2020
P. 7
keterampilan khusus sesuai minat dan hobinya dalam
bekerja. Hal tersebut dilakukan untuk memantapkan fungsi
pembinaan terhadap WBP yang ada. Kalapas Klas I
Lowokwaru Malang, Anak Agung Gede Krisna
mengungkapkan, untuk meningkatkan keterampilan,
pihaknya akan menghadirkan instruktur khusus dari Balai
Latihan Kerja (BLK). "Saat ini, kami masih melakukan
penjajakan dengan BLK Wonosari dan Singosari. Nanti,
instrukturnya dari sana," kata dia.
7 Jan 3, 2020 - Positive - Corporate Archive
Fajar / Pg1&7 / zuk Attachment
PENGUSAHA OPTIMIS HADAPI BPJS-UMP BARU Eclipping
URL : Word
http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/18312185
Memasuki 2020, pengusaha tetap survive. Banyak jalan
mengantisipasi meningkatnya beban di awal tahun. Memang,
awal tahun menjadi ujian yang berat bagi dunia usaha. Biaya
membengkak imbas kenaikan iuran BPJS dan mulai
berlakunya Upah Minum-um Provinsi (UMP).
Related News :
Fajar, Jan 4, 2020: TAK TERAPKAN UMK, IZIN USAHA DICABUT
8 Jan 3, 2020 - Positive - Corporate Archive
mediaindonesia.com / Andhika Prasetyo Attachment
TAHUN INI, PEMERINTAH TARGETKAN BANGUN 2

