Page 6 - Resume Berita Ketenagakerjaan 2 Januari 2020
P. 6

hak  asasi  manusia  (HAM)  dan  kekerasan  sebagai  pekerja

                migran  dengan  beberapa  kasus  kematian  yang  dialami


                pahlawan  devisa  tersebut.  "Sepanjang  tahun  2019  tercatat

                masih  terjadi  kasus  pelanggaran  hak  asasi  pekerja  migran

                Indonesia  diantaranya  kematian  Tamam  (31  Oktober  2019)

                dan Ngatiyai (11 November 2019) dalam antrean pengurusan

                paspor di KBRI Kuala Lumpur," kata Wahyu dalam keterangan


                tertulisnya  memperingati  Hari  Buruh  Migran  Sedunia  yang

                diterima di Kabupaten Jember, Rabu (18/12).




             6  Dec 31, 2019 - Positive - Corporate                                           Archive

                Kompas / Pg14 / med                                                           Attachment

                INTEGRASIKAN PELATIHAN KERJA                                                  Eclipping

                URL :                                                                         Word


                http://klipingkemnaker.binokular.net/report/detail/18255454
                Pemerintah mendorong penempatan pekerja migran di sektor


                formal.  Namun,  program  pelatihan  kerja  yang  terintegrasi

                sampai  ke  tingkat  daerah  menjadi  tantangan.  Permintaan

                pekerja migran sektor formal tenis meningkat di tingkat global

                terutama  di  negara-negara  dengan  struktur  penduduk  yang

                makin  tua.  Pemerintah  mendorong  para  pekerja  migran

                menyasar  sektor  itu.  Berdasarkan  data  BNP2TKI,  jumlah


                pekerja migran Indonesia di sektor informal mencapai sekitar

                1,7 juta orang. Sementara menurut Bank Dunia, total pekerja

                migran Indonesia yang tersebar di sejumlah negara saat ini

                diperkirakan 9 juta orang.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11