Page 8 - Resume Berita Ketenagakerjaan 23 Juli 2020
P. 8
riaumandiri.co, Jul 22, 2020: Klaster Karyawan Impor Melonjak,
Disnaker Riau Sudah Imbau Perusahaan Setop Karyawan dari
Luar
Rakyat Bengkulu, Jul 22, 2020: 600 Warga Menganggur
Archive Attachment Eclipping Word
5. Jul 22, 2020 - Corporate Positive
Palembang Ekspress / Pg1&7 /DYN
Loper Koran Terima BP Jamsostek
URL :
http://klipingkemnaker.binokular.net/reportn/309fea66a8f77976
4d86d154678da64e310eb676f0d87ac5e52b7b25ac58d4cb
Wakil Wali Kota Palembang Fitrianti Agustinda menyerahkan
kartu kepesertaan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Tenaga
Kerja (BP Jamsostek, dulu BPJS Ketenagakerjaan) serta kartu
kepersertaan warga Kota Palembang secara simbolis kepada
pekerja rentan (loper koran). Fitri berharap melalui Bpjamsostek
dapat menjamin seluruh tenaga kerja yang ada di Kota
Palembang. "Terlebih selama masa pandemi virus corona atau
coronavirus disease 2019 (covid-19) sudah semakin banyak yang
kehilangan pekerjaan, maka ini merupakan perlindungan yang
sangat ditunggu oleh warga masyarakat Palembang," ujar Fitri di
kantor BP Jamsostek Cabang Palembang, Jalan Jenderal
Sudirman, Selasa (21/7).

