Page 100 - Ensiklopedia Elektronik Tumbuhan Lumut di Kawasan Hutan Desa Taupe
P. 100
Epifit Hidup di kulit kayu
Sel penghantar mineral dan air yang terlihat pada
Hidroid
beberapa lumut.
Sel penghantar gula dan nutrisi yang terlihat pada
Leptoid
beberapa lumut.
Siklus hidup dengan fase haploid dan diploid bergantian
Diplohaplontik disebut diplohaplontik dan generasi-generasi tersebut
heteromorfik mempunyai morfologi yang sangat berbeda, maka siklus
hidup tersebut disebut heteromorfik
Jaringan steril yang berfungsi untuk membantu pelepasan
Elatera
spora.
Cabang gametofit betina pada lumut hati yang berbentuk
Arkegoniofor jejari dan mengandung arkegonium pada bagian bawah
cakramnya.
Lobus Struktur talus pada lumut hati
Organisme yang melakukan fotosintesis untuk memperoleh
Fototrof
energi.
Lapisan pelindung pada seluruh sistem tajuk (bagian
Kutikula
tumbuhan yang berada di atas tanah)
Takson adalah cabang ilmu biologi yang menelaah
penamaan, perincian, serta juga pengelompokan makhluk
Takson
hidup dengan berdasarkan persamaan serta juga
pembedaan sifatnya.
Lumut yang membentuk gamet jantan dan gamet betina
Homotalamus
pada satu talus atau individu yang sama.
Lumut yang membentuk gamet jantan dan gamet
Heterotalamus
betina, masing-masing pada talus yang berbeda.
Merupakan percabangan talus yang membentuk dua cabang
Dikotomus
secara teratur.
80
Ensiklopedia Tumbuhan Lumut di Kawasan Hutan Desa Taupe