Page 51 - Modul Pemanasan Global_Neat
P. 51
Tindak Lanjut
Jika ada soal evaluasi yang sulit untuk dijawab, atau anda
tidak begitu yakin dengan jawaban anda, diskusikan
dengan teman atau guru mengenai rencana selanjutnya.
Jika anda bisa menjawab minimal 80% dari soal di atas,
telah menyelesaikan pembahasan pada e-
maka anda
modul ini secara memuaskan. Walaupun begitu tetap
disarankan agar membaca ulang e-modul ini untuk
mempertajam pengetahuan dan keterampilan anda.
40 | E-Modul Pemanasan Global