Page 23 - E-MODUL INTERAKTIF TERINTEGRASI PROBLEM BASED LEARNING (PBL) SISTEM EKSKRESI_Neat
P. 23
3.Sel langerhans yang berperan sebagai CAKAP TEKNOLOGI
garis pertahanan pertama dalam sistem
kekebalan tubuh.
4.Sel merkel yang memiliki fungsi yang watching
Klik for
belum sepenuhnya dipahami.
Untuk menambah pemahaman anda
mengenai lapisan epidermis pada kulit,
silahkan tonton video disamping ! Video 4. Struktur Lapisan Epidermis
Sumber : https://youtube.com/watch?v=dPNVAcdAXhE&feature=shared
2. Dermis
Dermis adalah lapisan tengah kulit. Lapisan ini mendominasi komposisi
kulit hingga 90%. Dermis terpisah oleh membran dasar (lamina) dari dua
lapisan jaringan ikat, yaitu :
1. Lapisan papilar : mengandung banyak pembuluh darah dan reseptor
sentuhan. Bagian ini juga terdiri dari mast cell jaringan ikat areolar
renggang dengan fibroblas dan makrofag.
2. Lapisan retikular : terdiri dari kolagen dan serat elastik dan jaringan ikat
regular.
Do you know
Berat kulit adalah sekitar
15-20% dari berat total
tubuh kita. Apabila
direntangkan, luas kulit
dapat mencapai 1,7
sampai 1,9 m2 pada
orang dewasa.
Gambar 6. Struktur Lapisan Dermis Kulit
Sumber : kompas.com
E-Modul Interaktif Terintegrasi PBL Sistem Ekskresi 19