Page 14 - SKH Palangka Post Edisi 02 Januari 2020
P. 14

DPRD KAPUAS










                KAMIS, 2 JANUARI 2020                                                                                                                                                                14



                                                                                               KUNJUNGAN DPRD BANJAR
                            Ruang Sidang DPRD Kapuas





                                                                   Jadi Referensi







                KUALA KAPUAS, PPOST
                Sekretaris DPRD Banjar, Kalimantan Selatan, Zainuddin terkesan dengan bentuk ruang si-
                dang paripurna di DPRD Kapuas, sehingga dikunjungi untuk dijadikan referensi pihaknya.
                 “Ini jadi pilihan karena rep-  bentuk khusus.       jadi referensi mereka,” lanjut dia.
                resentatif untuk dijadikan ref-  “Kami bercerita sedikit tentang   Selain itu, ia juga menyampai-
                erensi, karena kami ada rencana   ruang rapat paripurna itu kenapa   kan tentang mekanisme perjala-
                untuk membangun, jadi kami   seperti bertangga desainnya, itu   nan dinas anggota DPRD Kapuas
                kaji banding dulu,” ucap Sekre-  supaya memudahkan komuni-  selama ini telah memakai prose-
                taris DPRD Banjar, Zainuddin   kasi anggota dewan dan ketua   dur yang jelas sesuai dengan
                kepada wartawan, Selasa (31/12).  dewan yang ada di atas,” ucap   peraturan yang ada.
                 Sementara itu, Sekretaris   Hidayatullah saat menerima   “Di tahun yang akan datang
                DPRD Kapuas Hidayatullah   kunjungan.                tidak jauh berbeda, tapi penata-
                menjelaskan sejumlah infor-  “Mereka juga kaget karena   annya saja. Setiap kegiatan baik
                masi terkait dengan ruang rapat   komponen seperti meja, kursi dan   itu fraksi, komisi pendampingan
                paripurna yang ada bentuknya   lainnya dari kayu jati kemudian   diatur secara baik dan benar,
                memang sudah didesain atau   nuansa papan nama terbaru itu   sesuai Perbup,” ucapnya. (bn/P3)








                                                                                                                                                                                                  FOTO: PPOST/BN
                                                                                                   MENERIMA KUNJUNGAN -- Suasana saat jajaran Sekretariat DPRD Kabupaten Banjar kunjungi Sekretariat DPRD Kapuas. Mereka terkesan dengan ruang
                                                                                                   sidang paripurna.
                                                                                                                   Anggota Dewan Ini Berbagi


                                                                                                                          dengan Warga Binaan



                                                                                                   KUALA KAPUAS, PPOST       Gasan, Rabu (1/1).        dan evaluasi lagi agar ke depan-  ini, dirinya sekeluarga meng-
                                                                                                    Legislator dari Fraksi Golkar   Menurut dia, sebagai wakil   nya bersama-sama lebih baik,”   gelar Open House Natal sebagai
                                                                                                   DPRD Kapuas,  Algrin Gasan   rakyat memiliki tanggung jawab   imbuhnya.       makna menjadikan masyarakat
                                                                                                   memanfaatkan momen suasana   moral kepada masyarakat, dan   Ia  juga berharap di masa yang   sebagai sahabat.
                                                                                                   perayaan Natal dan Tahun Baru   sebagai rasa syukur kepada   akan datang agar senantiasa   Melalui kunjungan itu, dia
                                                                                                   (Nataru) 2020 mengunjungi   Tuhan Yang Maha Esa tidak   tercipta damai dan harmonis,   juga ingin melihat langsung
                                                                                                   warga binaan di Rutan kelas II   salahnya berbagi kepada warga   khususnya di tengah masyara-  dan mendengarkan aspirasi ma-
                                                                                                   Kapuas.                   binaan tersebut.          kat di wilayah setempat.  syarakat untuk jadi bahan dan
                                                                                                    “Anggota  dewan  sahabat   Sehingga melalui momen Na-  “Ini juga upaya kami untuk   masukan ke depannya dalam
                                                                                                   untuk masyarakat dan warga   tal menjadi wadah bagi dirinya   meningkatkan tali silahturahmi   membangun daerah.
                                                                                                   binaan Rutan kelas II Kapuas.   berbagi dan  memberi. Sekaligus   dengan warga binaan Rutan Ke-  “Saya berharap dareah ini
                                                                                                   Kedatangan kami sebagai wujud   motivasi agar semakin dekat   las II Kuala Kapuas,” ucapnya.  selalu damai, harmonis, maju
                                                                                      FOTO: PPOST/LAPRO  berbagi di suasana Natal dan   dengan masyarakat.  Sebelumnya, kata Ketua   dan sejahtera,” tandasnya.
                BINGKISAN – Anggota DPRD Kapuas, Algrin Gasan menyerahkan bingkisan kepada warga binaan Rutan kelas II Kapuas   tahun baru 2020,” kata Algrin   “Juga jadi wadah introspeksi   Bapemperda DPRD Kapuas   (pro/P3)
                saat berkunjung pada perayaan Natal.


                                         DPRD KOTAWARINGIN BARAT










                                   Tingkatkan Kewaspadaan






                                                    Penyakit dan Banjir








                PANGKALAN BUN, PPOST                                                            nyumbat parit sangat berpo-  hkan selokan-selokan.                                        WASPADAI PENYAKIT
                                                                                                                             Kemudian, peran masyarakat
                Pada musim penghujan ini, Ketua Komisi C DPRD Kotawaringin Barat (Kobar) Irwan   tensi sebagai sarang nyamuk,”   juga penting, terutama untuk                             -- Anggota DPRD Irwan
                                                                                                ungkapnya.
                Budianur mengingatkan pemerintah kabupaten dan masyarakat agar meningkatkan ke-   Karena itu, pihaknya berharap   melakukan langkah pencegahan                               Budianur bersama
                waspadaan terhadap munculnya penyakit dan bahaya banjir.                        agar Instansi terkait bisa melaku-  agar tidak terkena penyakit DBD.                        Kepala BPBD Petrus
                                                                                                                                                                                            Rinda mengingatkan
                                                                                                lan langkah preventif, untuk   “Warga juga kita ajak un-
                 “Sekarang sudah musim hu-  baru-baru ini.           dan sanitasi yang kurang baik.  mencegah munculnya demam   tuk bersih-bersih lingkungan                              warga untuk mewaspa-
                jan, sehingga penyakit bisa mun-  Adapun wilayah yang ber-  “Lokasi yang  cukup rawan   berdarah di Kobar. Tidak hanya   dan membuang sampah pada                          dai banjir dan penyakit
                cul, misalnya demam berdarah,   potensi bisa muncul penyakit   terdampak DBD karena sani-  kepada Dinas Kesehatan, BPBD,   tempatnya, kemudian kubur                        di musim penghujan.
                maka hal ini mesti menjadi ke-  deman berdarah dengue (DBD)   tasi yang kurang baik, misalnya   ia juga meminta kepada dinas   kaleng-kaleng bekas,” tandasnya.
                waspadaan bersama,” ujarnya,   seperti daerah padat penduduk   tumpukan sampah yang me-  terkait lainnya untuk membersi-  (bn/P3)                                                 FOTO: PPOST/BN

                                         DPRD KATINGAN










                                Pembangunan Diharapkan







                                                                      Berjalan Baik







                KASONGAN, PPOST
                Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Katingan, Rudi Hartono berharap dengan telah berakh-                                                                         DOOR PRIZE -- Ketua
                                                                                                                                                                                            DPRD Katingan Mar-
                irnya tahun anggaran 2019, pembangunan pada tahun 2020 dapat berjalan lebih baik lagi.                                                                                      wan Susanto meny-
                                                                                                                                                                                             erahkan door prize
                 “Pad tahun 2020 ini kita harapkan   yang adil dan merata untuk kesejahter-  pelayanan publik.                                                                             kepada salah seorang
                kedepannya pembangunan daerah dari   aan masyarakat Bumi Penyang Hinje Sim-  “Pelayanan publik juga harus difokus-                                                           peserta pada acara
                berbagai sektor dapat berjalan den-  pei melalui visi Katingan Bermartabat.  kan,  seperti  pengurusan  dokumen                                                               Perayaan Natal di
                gan baik,” ujar Rudi Hartono kepada   Disebutkan, sektor yang prioritas   kependudukan dan perijinan dan ben-                                                                 Gedung Salawah
                Palangka Post via WhatsApp, kemarin.  yaitu yang secara langsung menyentuh   tuk lainnya. Sehingga masyarakat dapat                                                         Kasongan, beberapa
                 Selain itu, tambah Politikus Partai   kepada masyarakat, seperti pendidikan,   dengan mudah dalam memenuhi kebu-                                                                 waktu lalu.
                Golkar ini, pembangunan daerah juga   kesehatan dan infrastruktur. Begitu juga   tuhan administrasi,” demikian Legisla-
                harus mengedepankan pelaksanaan   sektor lainnya yang penting seperti   tor asal daerah pemilihan III ini. (rul/P3)                                                              FOTO: PPOST/HAIRUL
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19