Page 3 - Microsoft Word - Nama_gregoriussss[1]
P. 3

Sejarah Candi Prambanan


               Candi  Prambanan  atau  disebut  juga  dengan  Candi  Roro  Jonggrang  merupakan
               sebuah kompleks candi agama Hindu terbesar yang ada di Indonesia, dimana candi
               Prambanan  tersebut  dibangun  pada  abad  ke  9  Masehi.  Sejarah  Prambanan  ini
               konon  ceritannya  dibangun  untuk  dipersembahkan  kepada  Trimurti,  yakni  tiga
               dewa  utama  agama  Hindu  Brahma  sebagai  dewa  pencipta,  Wishnu  dewa
               pemelihara dan juga dewa Siwa sebagai pemusnah.
   1   2   3   4   5   6   7