Page 41 - FLIPBOOK TUTORIAL APLIKASI CALK
P. 41
6.3.1.2 Menambah baris
Pilih baris yang mau ditambah, kemudian di blok.
Klik kanan lalu pilih Insert, seperti tampilan berikut :
Apabila kolom tidak rapi, maka blok kolom yang terpisah lalu pilih
merge, seperti tampilan dibawah ini.
6.3.1.3 Baris yang tidak terpakai
Kita tidak bisa menghapus baris karena sheet dikunci dengan
password, Maka kita cukup menyembunyikan baris yang tidak
terpakai dengan klik kanan lalu pilih Hide.
40