Page 14 - E-MODUL FLIP_Neat
P. 14

KEGIATAN BELAJAR                                                        2






                                                                                  PEMANASAN


                                                                                       GLOBAL



       Tujuan Pembelajaran



    Setelah mengikuti  pembelajaran peserta didik diharapkan  dapat:


          Mendefinisikan  pemanasan global.

          Menganalisis penyebab terjadiya pemanasan global

          Menganalisis dampak pemanasan global

          Menganalisis upaya untuk mengurangi teriadinya pemanasan global.




       Yuk, cermati kasus!






          Ayang  dan  Dirga  tinggal  tinggal  di  bukit.  Setiap  melhat  pemandangan

    gunung  yang  cukup  indah.  Beberapa  tahun  yang  lalu  ketika  mereka

    menempati  rumahnya  mereka  sering  merasakan  kedinginan  setiap  pagi

    karena  kabut  sering  menutupi  daerah  mereka.  Namun,  mereka  sekarang

     sering merasakan kepanasan dan jarang melihat kabut menutupi lingkungan

    mereka. Dengan  mempertimbangkan kasus ini, temukan masalah apa yang

    terjadi di lingkungan Ayang dan Dirga, dan mengapa?



                                                              Hal       ini      karenalahan            hijau       di

                                                              lingkungan  sekitar  rumah  mereka

                                                              sudah  diganti  dengan  pemukiman

                                                              warga.  Ini  merupakan  salah  satu

                                                              dampak          dari      pemanasan            global.
                                                              Untuk mengatasi masalah Ayang dan


                                                              Dirga  dapat  memperbanyak  pohon
                                                              disekitar rumah
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19