Page 17 - E-Modul Pemeliharaan Tekstil
P. 17
Sejak tahun 1969 dikenal sebuah sistem pemberian label
pemeliharaan yaitu sistem ICLS (International Care Labelling
System). Sistem tersebut terdiri dari empat lambang yaitu:
1. Sebuah bak pencuci 3. Sebuah setrika
4. Sebuah lingkaran
2. Sebuah segitiga
Masing-masing daerah dan Negara didunia memiliki
standar tersendiri. Di Indonesia, hal ini diatur oleh Badan
Standarisasi Nasional dengan standar SNI 08-0336-2005.
Lambang pemeliharaan tekstil dibagi menjadi 4 bagian yaitu:
3) Lambang Penyetrikaan
1) Lambang Pencucian
2) Lambang Pemutihan/Penggelentangan 4) Pencucian Profesional
13