Page 36 - TEMA 8
P. 36

Pembelajaran 4:                                                                                                      T8  St2
                                                                                                             P4

                                                                                                                          Muatan
     Menentukan Waktu Mulai                                                                                            Matematika

     Suatu Kegiatan                                                                                                   KD 3.6 dan 4.6






      Perhatikan contoh berikut!









               Ibu memasak selama 3 jam. Jika

               ibu selesai memasak pukul


               10.00, pukul berapa ibu mulai


               memasak?




               Untuk menjawabnya, hitung


               mundur 3 jam dari pukul 10.00.
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41