Page 4 - E-Modul IPS Makanan Khas Daerah Bermuatan Karakter Tanggung Jawab
P. 4

Kata Pengantar






                      Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang
               Maha  Esa,  yang  senantiasa  melimpahkan    rahmat  dan  karunia-

               Nya       sehingga        penulis      dapat       mengembangkan              e-modul
               keberagaman makanan khas daerah di Indonesia ini dengan baik.



                     E-modul ini akan membantu peserta didik belajar khususnya
               pada  materi  keberagaman  makanan  khas  daerah  di  Indonesia

               yang  memuat  nilai  karakter  tanggung  jawab.  Dalam  e-modul  ini
               peserta  didik  akan  dapat  menemukan  bacaan  dan  aktivitas

               pembelajaran  yang  diharapkan  mampu  mengembangkan  rasa
               tanggung  jawab  pada  peserta  didik  sekolah  dasar.  Jika  dalam

               pengerjaan  aktivitas  yang  terdapat  pada  e-modul  peseta  didik
               mengalami kesulitan, maka jangan ragu untuk menghubungi guru

               untuk bertanya atau dapat dibantu oleh orang tua maupun orang
               dewasa yang berda di sekitarnya.


                    Penulis menyadari bahwa e-modul ini masih jauh dari kata
               sempurna.  Dengan  demikian,  penulis  mengharapkan  saran  dan

               kritik yang membangun agar e-modul ini dapat tersusun dengan
               lebih  baik  lagi.  Akhir  kata  penulis  mengucapkan  banyak  terima

               kasih  kepada  semua  pihak  yang  telah  membantu  dalam  proses
               penulisan  dan  penyusunan  hingga  e-modul  ini  dapat  selesai.

               Semoga  e-modul  ini  dapat  bermanfaat  guna  mencapai  tujuan
               pembelajaran.



                                                Selamat Belajar!



                                                                                Tasikmalaya, Juli


                                                                                              Penulis










                                                                                                                 II
   1   2   3   4   5   6   7   8   9