Page 2 - EtnomatematikaRumatAdatBangka
P. 2
KATA PENGANTAR
Alhamdulillah puji syukur kami haturkan ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan
rahmat, taufik, hidayah, dan inayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan e-modul
matematika berbasis etnomatematika pada budaya Provinsi Bangka Belitung.
E-modul matematika ini disusun sebagai bahan ajar dalam melaksanakan pembelajaran
matematika pada materi Bangun Datar yaitu Persegi, Persegi Panjang dan Segitiga untuk
siswa SMP kelas VII. Penyusunan e-modul ini bertujuan untuk membantu siswa dalam
memahami materi-materi pembelajaran matematika yang berkaitan dengan bangun datar
serta agar siswa mampu belajar mandiri.
Kami berharap dengan penyusunan e-modul ini dapat mempermudah siswa dalam
memahami pembelajaran matematika khususnya materi bangun datar dengan mudah dan
menyenangkan, e-modul ini juga dapat dijadikan sebagai panduan dalam pembelajaran
matematika dimanapun dan kapanpun.
Pangkal Pinang, 26 Januari 2024
Penyusun