Page 26 - EtnomatematikaRumatAdatBangka
P. 26
kegiatan 2
Keliling dan luas Segitiga
Keliling Segitiga
Untuk mencari keliling segitiga sama halnya mencari keliling pada segiempat. Keliling
segitiga adalah jumlah semua panjang sisi-sisinya. Perhatikan gambar di bawah ini!
Keliling = AB +BC +AC
Sedangkan luas segitiga merupakan setengah dari hasil kali alas
dan tingginya. Dimana tinggi merupakan garis tegak lurus dari
salah satu sisi ke titik sudut yang berseberangan.
Luas = 1/2 x alas x tinggi
E-MODUL MATEMATIKA BERBASIS ETNOMATEMATIKA DENGAN SETTING RUMAH ADAT BANGKA BELITUNG 23