Page 25 - E-Book Tanah Longsor
P. 25

E-book Mitigasi Bencana Tanah Longsor untuk Anak Penyandang Disabilitas
                E-book                                                                                         20



                           CIRI-CIRI DAERAH RAWAN BENCANA TANAH LONGSOR



       Jalur Evakuasi
















                                 Sumber : Tim SIPAKDEDIFA, 2022

                                                                        Adanya retakan pada bagian

            Sistem tata air dan tata                                    atas     tebing      dikarenakan

            guna lahan yang buruk dapat                                 pergerakan massa batuan .

            menyebabkan terjadinya


            tanah longsor.




                                                                                Kemiringan lereng curam

                                                                                 (lebih dari 40%)
       Adanya lereng-lereng


       pada belokan sungai yang

       bisa mengalami longsoran.








                                         Adanya mata air yang

                                          berada di lembah-lembah

                                         subur dekat sungai.













                               KLIK DAN DENGARKAN!
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30