Page 7 - Modul Interaktif_Gerak Harmonik Sederhan_Kel 13
P. 7

Modul  FISIKA Kelas X  KD 3.11


                                                    PENDAHULUAN

                    A.  Identitas Modul

                        Mata Pelajaran           :  FISIKA
                        Kelas/Semester           :  X/2
                        Alokasi Waktu            :  2 x 45 menit
                        Judul Modul              :  GETARAN HARMONIK

                    B.  Kompetensi Dasar, Indicator Pencapaian Kompetensi, Tujuan
                        Pembelajaran
                                         Indicator Pencapaian
                Kompetensi Dasar                                              Tujuan Pembelajaran
                                              Kompetensi
                3.11 Menganalisis     3.11.1    Menyebutkan           1.  Melalui demonstrasi, praktikum
                hubungan antara           faktor-faktor yang             virtual, diskusi kelompok, siswa
                gaya dan getaran          mempengaruhi besar             mampu menyebutkan faktor-faktor
                dalam kehidupan           periode dan frekuensi          yang mempengaruhi besar periode
                sehari-hari               getaran pegas.                 dan frekuensi getaran pegas.
                                       3.11.2  Menentukan             2.  Melalui demonstrasi, praktikum
                                          hubungan massa beban            virtual, diskusi kelompok, siswa
                                          terhadap besar periode          mampu menentukan hubungan
                                          dan frekuensi getaran           massa beban terhadap besar
                                          pegas.                          periode dan frekuensi getaran
                                                                          pegas.
                                       3.11.3 Menentukan              3.  Melalui demonstrasi, praktikum
                                          hubungan konstanta              virtual, diskusi kelompok, siswa
                                          pegas terhadap besar            mampu menentukan hubungan
                                          periode dan frekuensi           konstanta pegas terhadap besar
                                          getaran pegas.                  periode dan frekuensi getaran
                                                                          pegas.
                4.11 Melakukan         4.11.1 Menyajikan hasil       1.  Melalui praktikum virtual,
                percobaan getaran         analisis data hubungan         presentasi, dan diskusi kelompok,
                harmonis                  massa beban terhadap           siswa terampil menyajikan hasil
                sederhana pada            besar periode dan              analisis data hubungan massa
                ayunan sederhana          frekuensi getaran              beban terhadap besar periode dan
                dan atau getaran                                         frekuensi getaran pegas dalam
                pegas berikut                                            bentuk tabel dan grafik.
                presentasi serta       4.11.2 Menyajikan hasil       2.  Melalui praktikum virtual,
                makna fisisnya            analisis data hubungan         presentasi, dan diskusi kelompok,
                                          konstanta pegas                siswa terampil menyajikan hasil
                                          terhadap besar periode         analisis data hubungan konstanta
                                          dan frekuensi getaran          pegas terhadap besar periode dan
                                          pegas dalam bentuk             frekuensi getaran pegas dalam
                                          tabel dan grafik.              bentuk tabel dan grafik.
                                       4.11.3 Mempresentasikan       3.  Melalui praktikum virtual dan
                                          hasil analisis data di         diskusi kelompok, siswa terampil
                                          depan kelas.                   mempresentasikan hasil analisis
                                                                         data di depan kelas.



                                                                                                       6
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12