Page 50 - Flipbook Siklus Air dan Dampak Bagi Kehidupan Di Bumi
P. 50

KESIMPULAN








                       Air selalu tersedia di bumi karena mengalami proses perputaran

                 atau siklus air. Maka jumlah air yang ada di bumi selalu sama/tetap.

                           Siklus  air  merupakan  sirkulasi  (perputaran)  air  secara  terus-
                 menerus dari bumi ke atmosfer, lalu kembali ke bumi.

                 Siklus Air terdiri dari empat proses utama, yaitu:

                 1. Evaporasi
                     Evaporasi merupakan proses penguapan terjadi karena panas dari

                 matahari yang menyebabkan suhu  air  di  sungai,  danau,  dan lautan
                 meningkat.Transpirasi  adalah  proses  penguapan  yang  berasal  dari

                 tumbuhan.

                 2  Kondensasi
                         Kondensasi  adalah  perubahan  uap  air  membentuk  awan  dan

                 mengalami pengembunan membentuk  titik-titik air.
                 3. Presipitasi

                     Presipitasi adalah proses mencairnya awan akibat pengaruh suhu

                 udara yang tinggi kemudian titik-titik air diawan akan turun menjadi
                 hujan, salju atau hujan es.

                 4. Infiltrasi & Run Off.

                    Infiltrasi adalah Air hujan yang masuk ke bumi meresap masuk ke
                 dalam tanah.
                 Jenis-jenis Siklus Air ada 3 yaitu

                 1. Siklus air pendek

                 2. Siklus air sedang
                 3. Siklus air panjang













        50  Kesimpulan
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55