Page 33 - E-MODUL MATEMATIKA MATERI PELUANG KELAS X SMA/SMK
P. 33
E-MODUL MATEMATIKA
EKSPLORASI 2 Aturan Penjumlahan
1. Dua Kejadian A dan B Saling Lepas
1. Menurut kalian diagram Venn manakah berikut ini
yang menggambarkan situasi dua kejadian yang saling
lepas?
Gambar 4. Diagram Venn untuk Dua Kejadian
2. Menurut kalian diagram Venn manakah berikut ini
yang menggambarkan situasi dua kejadian yang saling
lepas?
Perhatikan diagram Venn,
apakah ada daerah yang
HINT
menggambarkan dua
kejadian tersebut
sekaligus.
22
E- Modul Matematika Materi Peluang Kelas X SMA/SMK