Mari membaca
Suku-suku Indonesia Berdasarkan Pulaunya
Suku adalah kelompok orang yang punya budaya,
bahasa, dan kebiasaan yang sama, seperti suku
Jawa, Sunda, atau Batak.
Sekarang, silahkan ananda klik masing-masing
pulau Indonesia dibawah ini untuk melihat
informasi suku dari pulau tersebut!