Page 37 - KEPUTUSAN MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 56/M/2022 TENTANG PEDOMAN PENERAPAN KURIKULUM DALAM RANGKA PEMULIHAN PEMBELAJARAN
P. 37
- 30 -
Jumlah A+B 1620 36 1656
Keterangan:
* Diikuti oleh peserta didik sesuai dengan agama masing- masing.
** Paling banyak 2 (dua) JP per minggu atau 72 (tujuh puluh dua) JP
per tahun.
*** Nama mata pelajaran merupakan nama Konsentrasi Keahlian.
**** Praktik kerja lapangan dilaksanakan sekurang-kurangnyanya selama
6 (enam) bulan di kelas XII.
***** Nama mata pelajaran merupakan mata pelajaran yang dipilih oleh
peserta didik.
Tabel 5. Struktur Kurikulum Kelas XII SMK/MAK (Program 4 Tahun)
(Asumsi 1 tahun = 36 minggu, dan 1 JP = 45 menit)
Alokasi
Projek
Alokasi Total JP
Penguatan
Mata Pelajaran Intrakurikuler Profil Pelajar Per
Per Tahun Tahun
Pancasila
Per Tahun
A. KELOMPOK MATA PELAJARAN UMUM:
Pendidikan Agama Islam dan 90 18 108
Budi Pekerti*
Pendidikan Agama Kristen dan
Budi Pekerti* 90 18 108
Pendidikan Agama Katolik dan 90 18 108
Budi Pekerti*
1.
Pendidikan Agama Buddha dan 90 18 108
Budi Pekerti*
Pendidikan Agama Hindu dan 90 18 108
Budi Pekerti*
Pendidikan Agama Khonghucu 90 18 108
dan Budi Pekerti*
Pendidikan Pancasila dan
2. 54 18 72
Kewarganegaraan
3. Bahasa Indonesia 90 18 108
Pendidikan Jasmani, Olahraga,
4. 54 18 72
dan Kesehatan
5. Sejarah 54 18 72
6. Muatan Lokal** 72 - 72
Jumlah Kelompok Mata Pelajaran 342 90 432
Umum (A):
jdih.kemdikbud.go.id