Page 25 - Desy Rosmalinda
P. 25

Praktikum


                                 GLB dan GLBB
                                      GLB dan GLBB




















       Tujuan praktikum




       Mahasiswa  mampu  membedakan  gerak  lurus

       beraturan (GLB) dan gerak lurus berubah beraturan


       (GLBB) melalui percobaan










                                          Coba tebak!







       Dalam sebuah lintasan terdapat mobil A dan mobil


       B.  Mobil  A  melaju  dengan  kecepatan  40  km/jam

       secara  konstan.  Mobil  B  melaju  dengan  kecepatan


       20  km/jam  dan  bertambah  kecepatannya  setiap  5


       menit sebesar 5km/jam. Kira-kira mobil mana yang

       duluan sampai di tujuan?






                                                        24
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30