Page 19 - Bab_Listrik Magnet-dikonversi
P. 19
Contoh soal Potensial Listrik
1. Dua muatan titik QA = - 4 µC dan QB = +8 µC
berjarak 16 cm. Tentukan potensial listrik di suatu
titik yang berada di tengah-tengah kedua muatan itu?
-6
Diketahui : QA = - 4 µC = - 4 × 10 C
-6
QB = + 8 µC = + 8 × 10 C
rAB = 16 cm = 16 × 10 m
-2
-2
rPA = r PB = 8 × 10 m
Ditanya : VP ?
Jawab
= ( + )
5
9
= 9 × 10 ( −4×10 −6 + 8×10 −6 ) = 4,5 × 10
8×10 −2 8×10 −2
2. Bola kecil bermuatan +2 µC, -2 µC, +3 µC, dan -6 µC
diletakkan di titik-titik sebuah persegi yang
mempunyai panjang diagonal 0,2 m. Hitunglah
potensial listrik di titik pusat persegi?
Penyelesaian
-6
Diketahui : Q1 = + 2 µC = + 2 × 10 C
-6
Q2 = - 2 µC = - 2 × 10 C
Q3 = + 3 µC = + 3 × 10 C
-6
Q4 = - 6 µC = - 6 × 10 C
-6
r1 = r2 = r3 = r4 = 0,1 m = 1 × 10 m
-1
Ditanya : VP ?
19