Page 59 - E-modul Tekanan Zat_Neat
P. 59
B 1000 40
C 1200 45
Jika semua zat cair memiliki kedalaman yang sama yaitu 100 cm, maka dapat
disimpulkan urutan benda yang memiliki tekanan dari yang terkecil sampai yang
terbesar adalah…
a. A,B,C
b. A,C,B
c. B,C,A
d. C,A,B
6. Kapal laut dapat terapung dipermukaan air laut karena…
a. Massa jenis bahan pembuat kapal lebih kecil dari pada massa jenis air
b. Massa jenis seluruh kapal lebih kecil dari pada massa jenis air
c. Massa jenis bahan pembuat kapal lebih besar dari pada massa jenis air
d. Massa jenis bahan pembuat kapal sama dengan massa jenis air
7. Pernyataan berikut ini yang sesuai dengan bunyi Hukum Boyle adalah…
a. Pada suhu tetap, tekanan gas di dalam ruang tertutup berbanding terbalik
dengan volumenya.
b. Pada suhu tetap, tekanan gas di dalam ruang tertutup sebanding dengan
volumenya.
c. Tekanan gas di dalam ruang tertutup berbanding terbalik dengan volumenya
pada suhu yang berubah.
d. Tekanan gas di dalam ruang tertutup sebanding dengan volumenya pada
suhu yang tetap.
8. Tensimeter merupakan alat yang digunakan untuk mengukur tekanan darah
manusia. Prinsip kerja dari alat tersebut menerapkan hukum?