Page 39 - E-Modul Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan Flipbook
P. 39
Latihan Soal Esai 1
Jawablah Pertanyaan dibawah ini dengan baik dan benar !
1. Jelaskan ciri-ciri jaringan epidermis !
2. Jelaskan 5 modifikasi yang dapat dilakukan jaringan epidermis !
3. Jelaskan tiga macam jaringan meristem berdasarkan letaknya !
4. Jelaskan mengapa jaringan yang terdapat pada ujung akar dan ujung batang bersifat
embrional!
5. Jelaskan perbedaan Kambium Vaskuler dan Gabus!
F. Tugas Keterampilan
TUGAS KETERAMPILAN
MEMBUAT MINI PROYEK PETA KONSEP
Prosedur :
1. Peserta didik membuat peta konsep materi yang sudah diajarkan tentang struktur
dan fungsi pada jaringan tumbuhan.
2. Peserta didik membuat peta konsep secara kreatif dan inovatif.
3. Peta konsepnya bersifat bebas dalam pembuatannya.
E - M o d u l P e m b e l a j a r a n Struktur dan Fungsi Jaringan Tumbuhan 26